Tipe Kulit Wajah
Perawatan wajah merupakan salah satu perawatan kulit yang penting. Bukan saja karena wajah merupakan bagian tubuh yang sering dilihat, tapi karena kulit wajah adalah bagian yang paling sensitif dan tidak tertutupi dibandingkan kulit bagian lain.
Perawatan Wajah 70% inner Beauty (lifestyle), 30% Outer Beauty (skincare )
Banyak yang berpikiran perawatan wajah hanya outer beauty saja, NO, perawatan kulit wajah yang pertama adalah dari dalam tubuh, saya dapat katakan perawatan kulit wajah terbaik adalah dari dalam tubuh dan gaya hidup 70% dan perawatan kulit wajah untuk menuju kesempurnaan 30% dari luar,
gak percaya ? , semahal dan sehebat apapun skincare anda, anda tidak akan mendapat kulit sempurna bercahaya, jika kurang tidur, stress, dan makan makanan berlemak dan berminyak, kulit anda bisa saja putih, tapi tak bercahaya dan ber aura, maka untuk meiliki kulit wajah sempurna mulailah perawatan kulit wajah dari dalam dengan makanan sehat bebas pencemaran dan gaya hidup berkeselarasan dengan alam
Pengaruh hormon terhadap kulit wajahPada masa-masa remaja, produksi hormon pertumbuhan meningkat. Selain itu, produksi kelenjar minyak juga meningkat. Kulit wajah pun menjadi lebih sensitif dan menimbulkan masalah seperti jerawat. Namun, seiring dengan usia, produksi hormon pertumbuhan dan kelenjar minyak menurun. kulit wajah pun jadi cenderung kering dan keriput. Oleh karena itu, perawatan kulit wajah menjadi perawatan kulit yang harus diutamakan, baik bagi pria maupun wanita.nah untuk Menstabilkan hormon apakah dengan memakai skin care ?, stabilkan hormon dengan makanan organik yang dapat membuang racun, dan memperbaiki sistem pencernaan, liver, ginjal, dan membantu organ tubuh dalam kondisi terbaik serta menstabilkan komputerisasi hormonal dalam tubuh kita.
Jenis kulit wajah
Dalam melakukan perawatan wajah, penting sekali bagi kita untuk mengetahui jenis kulit wajah. Di bawah ini, terdapat beberapa jenis kulit wajah, yaitu:
Kulit wajah normal
Kulit wajah yang normal memiliki Kadar minyak dan kadar air seimbang yaitu 70% air dan 30% minyak, tekstur kulit wajah kenyal dan tidak tipis seperti kulit wajah sensitif
Kulit wajah berminyak
Kulit Wajah yang berminyak memiliki kadar minyak yang berlibih, bahkan bisa sampai 60% kadar minyak di dalam kulit, biasanya tipe wajah berminyak, cenderung berjerawat dan memiliki pori-pori besar.
Kulit wajah Kombinasi
Biasanya kulit wajah kombinasi mempunyai 2 (dua) tipe kulit di satu wajah, biasanya Normal dan berminyak, biasaya di daerah T ( Kening hidung ) tipe kulit berminyak dengan kadar minyak berlebih, sedangkan di pipi ber tipe kulit normal dengan kadar minyak dan air normal, cara mengetesnya, colek pipi, rasakan minyak nya, lalu colek hidung atau kening dan rasakan, jika ada perbedaan kadar minyak maka tipe wajah anda adalah kombinasi.
Kulit wajah kering
Kulit wajah kering cenderung kasar dan seiring usia menjadi mudah berkeriput. baiasanya kulit kering memiliki kadar minyak yang kecil, begitupun kadar air, apakah minum air yg banyak akan menambah kadar air nya ?, iya betul tapi hanya sedikit dan tidak bisa memberikan air pada lapisan kolagen pada kulit wajah, akhirnya banyak kolagen yang kekurangan air dan keriput, untuk mencegahnya berikan oxy intensive cream yang memberikan Air dan menyedot oksigen dari luar kulit untuk di masukan sampai lapisan Kolagen, jadi untuk tidak keriput, tidak perlu suntik kolagen, cukup berikan kulit wajah Oxy intensive cream setiap hari.
Kulit wajah sensitif
Kulit wajah yang sensitif cepat bereaksi terhadap bahan-bahan kimia. Hal itu dapat menimbulkan iritasi dan kemerahan, penampakan kulit wajahnya biasanya terlihat tipis, kulit wajah sensitif sangat jarang di temui dalam kondisi perawatan wajah normal dan alami, kulit wajah sensitif biasanya dialami oleh wanita yang sering perawatan wajah peeling, ataupun perawatan wajah dengan metode pengelupasan.
Ketahui Jenis Kulit Wajah Anda dengan MINI SKIN ANALYZER SK-03
Untuk mendapatkan MINI SKIN ANALYZER SK-03 Silahkan hubungi Marketing Terpercaya Kami :
Ulfa Choiriyatun Nisa'
SMS/WA : 089653705443
BBM : 5254FFFE
Tidak ada komentar:
Posting Komentar